PUSKESMAS PEJAGOAN CAPAI TARGET SUB PIN POLIO PUTARAN PERTAMA
Selama hampir dua minggu ini, Puskesmas Pejagoan telah melaksanakan Sub-Pin Polio pertama. Pelayanan imunisasi tersebut berjalan sesuai rencana dimulai 15 hingga 20 Januari 2024. Pemberian…